Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Serangan Israel Bunuh Ratusan Orang dalam Sehari, Palestina Serukan Sidang Darurat DK PBB
00:00
Israel Umumkan Jeda Taktis untuk Bantuan, UNRWA Tak Percaya Begitu Saja
02:34
Video Selanjutnya dalam detik
Israel Umumkan Jeda Taktis untuk Bantuan, UNRWA Tak Percaya Begitu Saja
Lanjutkan

Serangan Israel Bunuh Ratusan Orang dalam Sehari, Palestina Serukan Sidang Darurat DK PBB

10 Juni 2024, 10:09 WIB

Palestina mendesak diadakannya sidang darurat Dewan Keamanan (DK) PBB untuk membahas pembantaian yang dilakukan pasukan Israel di kamp pengungsi Nuseirat di Jalur Gaza tengah pada Sabtu (8/6/2024).

Desakan ini dilayangkan oleh Presiden Palestina Mahmoud Abbas, yang dilaporkan dalam media Palestina WAFA, Minggu (9/6/2024).

Pernyataan Abbas datang setelah pengeboman besar-besaran Israel dan serangan mendadak ke kamp pengungsi Nuseirat serta area lainnya di Jalur Gaza, yang menewaskan setidaknya 210 orang dan melukai lebih dari 400 lainnya.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis Naskah: Adinda Septia Berliana
Narator: Adinda Septia Berliana
Video Editor: Maria Utari Dewi
Produser: Farid Firdaus

Musik: Missing Persons - Jeremy Blake

#Palestina #Israel #Gaza #PBB #JernihMelihatDunia

Video Terkait
Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke