Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Penampakan Deep Dive Dubai Kolam Renang Terdalam di Dunia
00:00
Menyelam di Kolam Renang Terdalam di Dunia: Ada Tempat Hiburan seperti Kota di Dalam Air
02:35
Video Selanjutnya dalam detik
Menyelam di Kolam Renang Terdalam di Dunia: Ada Tempat Hiburan seperti Kota di Dalam Air
Lanjutkan

Penampakan Deep Dive Dubai Kolam Renang Terdalam di Dunia

8 Juni 2024, 20:16 WIB

Deep Dive Dubai adalah kolam renang terdalam di dunia, terletak di Dubai di Uni Emirat Arab. Kolam renang ini telah diverifikasi oleh Guinness World Records sebagai kolam renang terdalam untuk menyelam.

Volume air yang dipompa ke dalam kolam ini setara dengan enam kolam renang ukuran Olimpiade, dengan kedalaman mencapai 60 Meter.

Di setiap kedalaman, para penyelam dapat menemukan mobil yang tenggelam, sepeda motor, meja biliar, dan arcade.

Teknologi yang digunakan di Deep Dive Dubai ini juga dapat membuat para penyelam mendengarkan suara ikan paus atau bahkan lagu favoritnya saat menyelam.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis Naskah: Hanindiya Dwi Lestari
Narator: Hanindiya Dwi Lestari
Video Editor: Hanindiya Dwi Lestari
Produser: Holy Kartika Nurwigati Sumartiningtyas

Musik: Tropic Fuse - French Fuse

#KolamRenangTerdalamdiDunia #KolamRenang #UEA #Dubai #ShortsCC #DeepDiveDubai #GuinnessWorldRecords #JernihkanHarapan

Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke