Menteri Koordinator Bidang Politik Hukum dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud MD meminta TNI dapat menegakkan hak asasi manusia (HAM) supaya terhindar dari kejahatan kemanusiaan. Hal itu disampaikan Mahfud saat memberikan pembekalan dalam apel Komandan Satuan (Dansat) TNI AD di Akademi Militer, Magelang, Jawa Tengah, Kamis (23/6/2022).
Mahfud juga menyampaikan bahwa dirinya baru saja kembali dari sidang Dewan HAM PBB. Ia menyebut, di mata PBB Indonesia tidak memiliki catatan buruk soal HAM dalam tiga tahun terakhir sejak 2020.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Penulis Naskah: Anggie Puspariana
Video Editor: Armitha Sathi Devi
Produser: Deta Putri Setyanto
#KejahatanKemanusiaan #HAM #TNIAD #JernihkanHarapan
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanSegera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.