Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Prabowo Sebut Indonesia akan Evakuasi 1.000 Warga Palestina dari Gaza, Begini Kata Menlu Retno
00:00
[FULL] Pidato Menlu Retno Marsudi Bela Palestina dan Tekan Netanyahu
12:38
Video Selanjutnya dalam detik
[FULL] Pidato Menlu Retno Marsudi Bela Palestina dan Tekan Netanyahu
Lanjutkan

Prabowo Sebut Indonesia akan Evakuasi 1.000 Warga Palestina dari Gaza, Begini Kata Menlu Retno

3 Juni 2024, 18:44 WIB

Presiden terpilih sekaligus Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto mengatakan Indonesia siap mengevakuasi 1.000 warga Palestina yang terluka akibat serangan Israel untuk dirawat di Rumah Sakit (RS) di Indonesia.

Terkait hal tersebut Menteri Luar Negeri (Menlu) Retno Marsudi mengatakan, saat ini sedang mempersiapkannya. Kendati begitu, diperlukan waktu yang lama untuk mempersiapkannya.


"Ya ini kan intinya sedang dipersiapkan semua," ujarnya usai menjadi pembicara di Public Lecture "Diplomasi Indonesia untuk Palestina" yang digelar di Balai Senat UGM, Senin (3/6/2024).

Simak berita selengkapnya dalam video berikut!

Penulis : Wijaya Kusuma
Penulis Naskah: Dariz Kartika
Narator: Dariz Kartika
Video Editor: Dariz Kartika
Produser: Holy Kartika Nurwigati Sumartiningtyas

Musik: I Had a Feeling - TrackTribe

#RetnoMarsudi #Prabowo #Palestina #IndonesiaEvakuasi1000WargaPalestina #PerangIsraelHamas #PengungsiPalestina #DukunganPalestina #JernihkanHarapan

Artikel Terkait:
https://yogyakarta.kompas.com/read/2024/06/03/135232678/prabowo-sebut-indonesia-siap-evakuasi-dan-rawat-1000-warga-palestina

Video Terkait
Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Selamat, Kamu Pembaca Terpilih!
Nikmati gratis akses Kompas.com+ selama 3 hari.

Mengapa bergabung dengan membership Kompas.com+?

  • Baca semua berita tanpa iklan
  • Baca artikel tanpa pindah halaman
  • Akses lebih cepat
  • Akses membership dari berbagai platform
Pilihan Tepat!
Kami siap antarkan berita premium, teraktual tanpa iklan.
Masuk untuk aktivasi
atau
Bagikan artikel ini melalui
Oke