Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

PDI-P Putuskan Tidak Akan Sembarangan Kerja Sama Politik

27 Mei 2024, 09:49 WIB

Ketua DPP PDI-P Puan Maharani mengatakan bahwa partainya memutuskan hanya menjalin kerja sama dan komunikasi politik dengan mereka yang memiliki komitmen tinggi terhadap agenda reformasi.

Hal itu disampaikan Puan sebagai poin keenam rekomendasi eksternal dalam Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Ke-5 PDI-P, Minggu (26/5/2024).

"Merekomendasikan kepada ketua umum PDI Perjuangan untuk hanya melakukan kerja sama dan komunikasi politik dengan pihak-pihak yang memiliki komitmen tinggi di dalam menjamin pelaksanaan agenda reformasi," kata Puan dalam penutupan Rakernas Ke-5 PDI-P, di Ancol, Jakarta Utara, Minggu.

Simak selengkapnya dalam video berikut!


Penulis naskah: Katarina Astriyani Setyaningsih

Narator: Katarina Astriyani Setyaningsih

Video editor: Galang Wahyu

Produser: Abba Gabrillin

Musik: Stellar Wind - Unicorn Heads

#RakernasPDI-P #PuanMaharani #PartaiPDI-P #PDI-P #JernihkanHarapan

Artikel terkait:

https://nasional.kompas.com/read/2024/05/26/15164261/pdi-p-putuskan-hanya-jalin-kerja-sama-politik-dengan-pihak-yang-tingkatkan

Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke