Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Gunung Ibu di Maluku Utara Naik Level Status dari Siaga ke Awas
00:00
Gunung Ibu Kembali Erupsi, Awan Abu Vulkanik Setinggi 6.000 Meter
02:10
Video Selanjutnya dalam detik
Gunung Ibu Kembali Erupsi, Awan Abu Vulkanik Setinggi 6.000 Meter
Lanjutkan

Gunung Ibu di Maluku Utara Naik Level Status dari Siaga ke Awas

17 Mei 2024, 16:36 WIB

Badan Geologi Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral mengumumkan peningkatan aktivitas Gunung Ibu di Pulau Halmahera, Maluku Utara, dari sebelumnya siaga atau level III saat ini menyandang status awas atau level IV.
 
"Tingkat aktivitas Gunung Ibu dinaikkan dari siaga menjadi awas terhitung pada 16 Mei 2024, pukul 15.00 WIT," kata Kepala Badan Geologi Muhammad dalam keterangannya di Jakarta, Kamis.
 
Pada 1 sampai 16 Mei 2024, Badan Geologi mengungkapkan bahwa aktivitas erupsi menghasilkan awan abu vulkanik yang cenderung lebih tinggi dari biasanya.

Simak berita selengkapnya dalam video berikut!

Penulis Naskah: Rizkia Shindy
Narator: Rizkia Shindy
Video Editor: Rizkia Shindy
Produser: Yusuf Reza Permadi

Musik: Mysterious Strange Things - Yung Logos

#GunungIbu #Halmahera #JernihkanHarapan

Video Terkait
Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke