Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

BNPB Sebut Sumatera Barat Masih Berpotensi Diguyur Hujan Lebat hingga 20 Mei 2024

14 Mei 2024, 05:00 WIB
Wilayah Sumatera Barat (Sumbar) masih berpotensi dilanda hujan lebat selama satu pekan ke depan. Warga diimbau untuk mewaspadai potensi banjir dan tanah longsor susulan.

Kepala Pusat Data Informasi dan Komunikasi Kebencanaan BNPB Abdul Muhari menjelaskan, potensi itu terlihat dari data hasil pemantauan cuaca yang dilakukan Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG).

"Apakah masih ada hujan yang bisa membuat banjir serupa atau tidak? Dengan sangat jelas kami melihat tadi prediksi cuaca, itu masih ada," ujar Abdul dalam konferensi pers secara daring, Senin (13/5/2024).

Berdasarkan data yang diterima BNPB, kata Abdul, wilayah Sumbar masih berpotensi dilanda hujan lebat hingga 20 Mei 2024.

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis: Tria Sutrisna
Penulis Naskah: Meiva Jufarani
Video Editor: Meiva Jufarani
Produser: Adisty Safitri
Musik: Missing Persons - Jeremy Blake

#SumateraBarat #BMKG #InfoCuaca #BanjirSumbar #JernihkanHarapan

Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Selamat, Kamu Pembaca Terpilih!
Nikmati gratis akses Kompas.com+ selama 3 hari.

Mengapa bergabung dengan membership Kompas.com+?

  • Baca semua berita tanpa iklan
  • Baca artikel tanpa pindah halaman
  • Akses lebih cepat
  • Akses membership dari berbagai platform
Pilihan Tepat!
Kami siap antarkan berita premium, teraktual tanpa iklan.
Masuk untuk aktivasi
atau
Bagikan artikel ini melalui
Oke