Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Yordania Terjepit di Antara Iran dan Israel

19 April 2024, 21:00 WIB

Yordania mendapati dirinya terjebak dalam konfrontasi antara Iran dan Israel. Yordania kini menghadapi kemarahan publik di dalam negeri dan di kawasan Timur Tengah karena ikut menembak jatuh puluhan drone Iran yang hendak menyasar Israel pada 13 April 2024 malam.

Beberapa saat setelah Iran menyelesaikan serangannya ke Israel, Teheran mengalihkan fokusnya kepada Yordania. Kantor berita semi resmi Iran, Fars melaporkan, angkatan bersenjata Iran telah memperingatkan, yaitu memantau dengan hati-hati pergerakan Yordania saat serangan yang merupakan hukuman terhadap rezim Zionis (Israel). Jika Yordania melakukan intervensi, maka negara tersebut akan menjadi target berikutnya.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis: Egidius Patnistik
Penulis Naskah: Nabilah Safirah
Narator: Nabilah Safirah
Video Editor: Dimas Septian Adiyathama
Produser: Deta Putri Setyanto

Musik: Drone Home - Jeremy Black

#Irsael #Iran #IsraelVSIran #KonflikIranIsrael #SeranganIran #Yordania #PMYordania #Yordania #SeranganUdaraIran #JernihkanHarapan

Artikel terkait:
https://internasional.kompas.com/read/2024/04/19/114650870/posisi-yordania-terjepit-setelah-ikut-tembak-jatuh-rudal-iran?page=all#page3

Video Terkait
Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke