Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dubes Iran Berharap Hari Al-Quds Jadi Momentum Solidaritas untuk Palestina

4 April 2024, 08:54 WIB

Duta Besar Iran untuk Indonesia, Mohammad Boroujerdi, mengatakan bahwa semua orang dapat memanfaatkan Hari Internasional Al-Quds, untuk menyampaikan solidaritas dan persatuan kepada masyarakat Palestina. Hal itu diucapkan Boroujerdi saat media briefing bertema Hari Internasional Al-Quds di kediamannya di Jakarta, Rabu (3/4/2024).

Menurutnya, masyarakat di belahan dunia merayakan Hari Internasional Al-Quds melalui berbagai cara di antaranya dengan menggelar aksi solidaritas untuk rakyat Palestina dan menyampaikan khutbah bertema solidaritas persatuan dengan bangsa Palestina.

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis Naskah: Vina Muthi Ambarwati

Narator: Vina Muthi Ambarwati

Video Editor: Vina Muthi Ambarwati

Produser: Ervan Yudhi Tri Atmoko

Musik: Outta Time - RKVC

#HariInternasionalAlQuds #PemimpinKelompokIslam #DubesIranuntukIndonesia #Gaza #RakyatPalestina #JernihkanHarapan

Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke