Presiden Rusia, Vladimir Putin menandatangani dekret yang mengatur panggilan wajib militer musim semi secara rutin. Kebijakan itu akan memanggil 150.000 warga negara Rusia untuk melakukan wajib militer sesuai dengan ketentuan undang-undang. Dokumen tersebut telah dipublikasikan di situs web Kremlin pada hari Minggu (31/3/2024).Dalam dokumen itu berisi panggilan bagi setiap pria Rusia untuk menjalankan wajib militer selama satu tahun atau menjalani pelatihan yang setara dengan masa pendidikan tinggi sejak mencapai usia 18 tahun.Simak selengkapnya dalam video berikut!Penulis Naskah: Bernadetha Nadia Deni AnandaNarator: Bernadetha Nadia Deni AnandaVideo Editor: Lutfiansyah Aditya VanjaluProduser: Monica ArumMusik: Claim of Thrones - RKVC#VladimirPutin #PresidenRusia #WajibMiliterRusia #JernihkanHarapan