Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tim Hukum Anies-Imin Tuding Jokowi Lancarkan 3 Cara Langgengkan Kekuasaan

27 Maret 2024, 16:26 WIB

Tim Hukum Nasional (THN) pasangan calon presiden dan calon wakil presiden (capres-cawapres) nomor urut 1, Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar, menuding bahwa Presiden Joko Widodo menjalankan tiga agenda untuk melanggengkan kekuasaan.


Hal ini disampaikan oleh Ketua THN Anies-Muhaimin, Ari Yusuf Amir, di hadapan Majelis Hakim Konstitusi (MK) dalam sidang perdana sengketa hasil Pemilu Presiden (Pilpres) 2024 yang digelar di Gedung MK, Jakarta, Rabu (27/3/2024).


Ari menyebut dari 3 cara tersebut, dua cara sebelumnya sudah mendapatkan penolakan dari publik, sedangkan 1 cara terakhir sudah dan sedang dilakukan.


Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis naskah: Tantri Febrina

Narator: Tantri Febrina

Video editor: Dimas Bagasgara

Produser: Naufal Noorosa Ragadini

Musik: Chiapas Marimba - Jimena Contreras


#AniesMuhaimin #SengketaPilpres #Jokowi #JernihkanHarapan


Artikel terkait:

https://nasional.kompas.com/read/2024/03/27/10462251/di-sidang-mk-kubu-anies-tuding-jokowi-jalankan-3-agenda-untuk-langgengkan 

Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke