Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jusuf Kalla Sebut Pemilu 2024 sebagai Pemilu Terburuk dalam Sejarah

7 Maret 2024, 16:07 WIB

Wakil Presiden ke-10 dan ke-12 Republik Indonesia, Jusuf Kalla (JK) mengatakan, Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 sebagai pemilu terburuk dalam sejarah Indonesia setelah Pemilu 1955.


JK mengatakan bahwa banyak pihak yang ingin pemilu tahun ini dievaluasi dan dikoreksi.


"Bagi saya, sering saya mengatakan ini adalah pemilu yang terburuk dalam sejarah Indonesia sejak tahun 55," kata JK saat menyampaikan kata sambutan dalam acara diskusi di Fakultas Ilmu Sosial Ilmu Politik (FISIP) UI, Depok, Kamis (7/3/2024).


JK khawatir jika pemilu terburuk ini terus dibiarkan, maka kemungkinan Indonesia akan kembali ke masa otoriter.


Simak informasi selengkapnya dalam video berikut.


Video Jurnalis: Pramulya Sadewa

Penulis Naskah: Pramulya Sadewa

Video Editor: Pramulya Sadewa

Produser: Bagus Santosa


#JusufKalla #JernihkanHarapan

Video Terkait
Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Selamat, Kamu Pembaca Terpilih!
Nikmati gratis akses Kompas.com+ selama 3 hari.

Mengapa bergabung dengan membership Kompas.com+?

  • Baca semua berita tanpa iklan
  • Baca artikel tanpa pindah halaman
  • Akses lebih cepat
  • Akses membership dari berbagai platform
Pilihan Tepat!
Kami siap antarkan berita premium, teraktual tanpa iklan.
Masuk untuk aktivasi
atau
Bagikan artikel ini melalui
Oke