Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Seperti Mamalia, Burung Juga Memproduksi Susu

6 Maret 2024, 13:43 WIB

Susu biasanya terkenal dengan hewan mamalia, ternyata tidak loh. Susu juga diproduksi oleh 3 jenis burung. Yaitu merpati, flamingo, dan penguin kaisar. Walaupun terdengar aneh, ketiga jenis burung ini bisa memproduksi susu tanpa putting susu.

Burung-burung ini menunjukkan bahwa evolusi dapat menghasilkan berbagai cara untuk memenuhi kebutuhan reproduksi dan perawatan keturunan, bahkan di luar kelompok mamalia. Kemampuan mereka untuk menghasilkan susu memberikan wawasan baru tentang kompleksitas biologi dan adaptasi dalam dunia hewan.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis: Monika Novena

Penulis Naskah: Muhammad Daffa Satrio

Narator: Muhammad Daffa Satrio

Video Editor: Wildan Yudistira

Produser: Sherly Puspita

 #JernihkanHarapan

Video Terkait
Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Selamat, Kamu Pembaca Terpilih!
Nikmati gratis akses Kompas.com+ selama 3 hari.

Mengapa bergabung dengan membership Kompas.com+?

  • Baca semua berita tanpa iklan
  • Baca artikel tanpa pindah halaman
  • Akses lebih cepat
  • Akses membership dari berbagai platform
Pilihan Tepat!
Kami siap antarkan berita premium, teraktual tanpa iklan.
Masuk untuk aktivasi
atau
Bagikan artikel ini melalui
Oke