Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Netanyahu Terus Serang Gaza di Tengah Perundingan Gencatan Senjata
00:00
Israel Klaim Tewaskan Penerus Hassan Nasrallah, Netanyahu Sebut Hizbullah Lebih Lemah
02:25
Video Selanjutnya dalam detik
Israel Klaim Tewaskan Penerus Hassan Nasrallah, Netanyahu Sebut Hizbullah Lebih Lemah
Lanjutkan

Netanyahu Terus Serang Gaza di Tengah Perundingan Gencatan Senjata

26 Februari 2024, 15:00 WIB

Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu pada Minggu (25/2/2024) menyatakan bahwa pasukannya akan terus melancarkan serangan darat di Kota Rafah, Jalur Gaza meski pada mediator sedang mengadakan perundingan gencatan senjata dan menyerukan pembebasan sandera yang ditawan oleh Hamas.

Netanyahu mengatakan bahwa ia akan mengadakan pertemuan kabinet perang pada minggu ini. untuk membahas rencana aksi operasional di Rafah.

Hal ini diungkapkan olehnya dalam acara televisi CBS Face the Nation. Ia juga mengatakan belum jelas apakah kesepakatan gencatan senjata dan pembebasan sandera akan terwujud dalam perundingan baru di Qatar, dan mengatakan bahwa Hamas perlu mengambil situasi yang wajar.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis Naskah: Adinda Septia Berliana
Narator: Adinda Septia Berliana
Video Editor: Dimas Septian Adiyathama
Produser: Holy Kartika Nurwigati Sumartiningtyas

Musik: Sinister - Anno Domini Beats

#PerangIsraelHamas #Israel #SeranganIsrael #Rafah #Gaza #Hamas #BenjaminNetanyahu #JernihMelihatDunia

Video Terkait
Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Selamat, Kamu Pembaca Terpilih!
Nikmati gratis akses Kompas.com+ selama 3 hari.

Mengapa bergabung dengan membership Kompas.com+?

  • Baca semua berita tanpa iklan
  • Baca artikel tanpa pindah halaman
  • Akses lebih cepat
  • Akses membership dari berbagai platform
Pilihan Tepat!
Kami siap antarkan berita premium, teraktual tanpa iklan.
Masuk untuk aktivasi
atau
Bagikan artikel ini melalui
Oke