Capres nomor urut 2, Prabowo Subianto memberikan pidato di acara bertajuk "Mengawal Suara Rakyat" di Istora Senayan, Jakarta pada Rabu (14/02/2024). Dalam pidatonya, Prabowo menyapa para ketua umum partai politik pengusungnya. Prabowo juga menyapa tim sukses serta relawan pendukungnya. Saat berpidato, Prabowo dan Girban terlihat mengenakan kemeja kotak-kotak biru. Awalnya, Prabowo mengajak para pendukungnya untuk bersyukur atas hasil quick count yang didapat. Lalu, Prabowo juga mengungkapkan soal kinerja Presiden Indonesia dari yang pertama. Seperti apa pidatonya?Simak selengkapnya dalam video berikut. Video Editor: Bernadetha Nadia Deni Ananda Produser: Monica Arum #Prabowo-Gibran #Pemilu2024 #JernihMemilih