Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bawaslu Rekomendasikan Pemungutan Suara Ulang di Kuala Lumpur

14 Februari 2024, 18:12 WIB

Bawaslu RI merekomendasikan kepada KPU RI agar melakukan pemungutan suara ulang di Kuala Lumpur, Malaysia usai ditemukannya dugaan pelanggaran administratif.


Ketua Bawaslu RI Rahmat Bagja menegaskan, panitia pengawas di Kuala Lumpur meminta agar pengambilan suara di Kuala Lumpur yang sudah dilakukan pada Minggu (11/2/2024) tidak dihitung.


"Rekomendasi pemungutan suara ulang untuk metode pos dan KSK dan serta tidak dihitungnya pemungutan dengan metode pos dan ksk di seluruh wilayah Kuala Lumpur," ucap Bagja di Media Center Bawaslu, Jakarta, Rabu (14/2/2024).


"Telah ditemukan peristiwa dugaan pelanggaran administratif pemilu," tambah Bagja.




Simak selengkapnya dalam video berikut.


Video Jurnalis: Firda Rahmawan

Penulis Naskah: Firda Rahmawan

Video Editor: Firda Rahmawan

Produser: Ira Gita Natalia Sembiring


#JernihkanHarapan #KualaLumpur #Pemilu #2024

Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke