Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pemilu Pertama Digelar di IKN, Berlokasi di Rest Area

13 Februari 2024, 22:00 WIB

Cerita persiapan pemilu pertama di Ibu Kota Nusantara Kalimantan. TPS yang berlokasi di Rest Area Nusantara yang termasuk dalam Kawasan Inti Pusat Pemerintahan, Desa Bumi Harapan, Kecamatan Sepaku, Kabupaten Penajam Paser Utara itu akan menjadi tempat bagi sebanyak 304 pekerja Ibu Kota Nusantara untuk menyalurkan hak suaranya pada 14 Februari 2024. Dikabarkan, logistik Pemilu 2024 datang di lokasi pukul 15.30 WITA. Tempat pencoblosan juga telah disiapkan lengkap dengan tenda besar yang menaungi meja, kursi dan papan tulis untuk mendata jumlah daftar pemilih tambahan.

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis Naskah: Bernadetha Nadia Deni Ananda
Narator: Bernadetha Nadia Deni Ananda
Video Editor: Lutfiansyah Aditya Vanjalu
Produser: Monica Arum

Musik: True Art Real Affection Part 2 - Noir Et Blanc Vie

#IKN #KalimantanTimur #Pemilu2024 #PemiluPertamaIKN #JernihkanHarapan

Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke