Sejumlah anggota komite parlemen dan keamanan Irak pada Minggu (4/2/2023) menginvestigasi pangkalan Pasukan Mobilisasi Populer di Provinsi Al Anbar, dekat perbatasan Suriah. Pangkalan tersebut diserang dalam operasi serangan udara yang dilakukan Amerika Serikat. Ketua Komite Keamanan dan Pertahanan Parlemen Irak, Abbas al Zamili menyebut serangan itu sebagai pelanggaran Piagam PBB dan semua norma internasional. Dunia dan khususnya pemerintah Irak harus menentang insiden ini.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis Naskah: Bernadetha Nadia Deni Ananda
Narator: Bernadetha Nadia Deni Ananda
Video Editor: Bernadetha Nadia Deni Ananda
Produser: Monica Arum
Musik: Medieval Astrology - Underbelly
#Irak #AmerikaSerikat #SeranganUdaraASkeIrak #JernihkanHarapan