Survei Indikator Politik menempatkan calon presiden (capres) dan calon wakil presiden (cawapres) nomor urut 2 Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka di posisi pertama dengan 45,79 persen.
Sementara capres dan cawapres nomor urut 1 Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar (Cak Imin) mengungguli pasangan Ganjar Pranowo dan Mahfud MD.
Elektabilitas Anies-Muhaimin berada di angka 25,47 persen, sementara Ganjar-Mahfud yang berada di posisi ketiga mendapat perolehan 22,96 persen.
Direktur Eksekutif Indikator Politik Burhanuddin Muhtadi mengatakan, Anies-Muhaimin unggul dari Ganjar-Mahfud karena mengalami tren positif.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Video Jurnalis: NIS, FIR, HAM, DEW,
Penulis: Yefta Christopherus Asia Sanjaya, Rizal Setyo Nugroho
Penulis Naskah: Anneke Sherina Ramadhani
Narator: Anneke Sherina Ramadhani
Video Editor: Dimas Septian Adythama
Produser: Holy Kartika Nurwigati Sumartiningtyas
Musik: Crazy - Patrick Patrikios
#GanjarMahfud #AniesMuhaimin #GanjarPranowo #AniesBaswedan #ElektabilitasCapresCawapres #JernihMemilih #JernihMelihatDunia
Artikel Terkait:
https://nasional.kompas.com/read/2024/01/19/16503441/survei-poltracking-anies-muhaimin-dan-prabowo-gibran-berpotensi-head-to-head