Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Penampakan Permukiman Warga Islandia yang Terlalap Lava Letusan Gunung

16 Januari 2024, 10:45 WIB

Sebuah gunung berapi di barat daya Islandia meletus untuk kedua kalinya dalam waktu kurang dari satu bulan pada hari Minggu (14/1/2024). Letusan gunung itu mengirimkan lahar yang mengalir panjang ke arah sebuah komunitas di dekatnya.

Pihak berwenang telah memerintahkan warga untuk meninggalkan kota nelayan Grindavik beberapa jam sebelumnya. Para ilmuwan mengatakan pada hari Senin (15/1/2024) bahwa letusan tersebut tampaknya mulai mereda, namun masih terlalu dini untuk menyatakan bahwa bahaya telah berakhir.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis Naskah: Musayadah Khusnul Khotimah
Narator: Musayadah Khusnul Khotimah
Video Editor: Lutfiansyah Aditya Vanjalu
Produser: Monica Arum

Musik: A Revelation - Jeremy Blake

#PermukimanIslandia #GunungIslandia #LavaGunungBerapidiIslandia #JernihkanHarapan

Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke