Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Polri Hadapi 199 Aksi KKB di Papua Sepanjang 2023, 146 Orang Jadi Korban
02:05
Profil Andi Gani, Tokoh Buruh Orang Dekat Jokowi, Kini Jadi Stafsus Kapolri
03:09
Video Selanjutnya dalam detik
Profil Andi Gani, Tokoh Buruh Orang Dekat Jokowi, Kini Jadi Stafsus Kapolri
Lanjutkan

Polri Hadapi 199 Aksi KKB di Papua Sepanjang 2023, 146 Orang Jadi Korban

27 Desember 2023, 14:59 WIB

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengatakan, ada 199 aksi Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) yang terjadi di Papua sepanjang 2023.


Dari aksi KKB tersebut, kata Sigit, terdapat 146 orang yang menjadi korban.


"Berdasarkan hasil evaluasi, pada 2023 terdapat 199 aksi KKB yang mengakibatkan 146 orang menjadi korban," ata Sigit saat memaparkan Rilis Akhir Tahun di Aula Rupatama Mabes Polri pada Rabu (27/12/2023).


Selain itu, Sigit mengatakan, terdapat 234 aksi Kelompok Kriminal Politik (KKP) yang terjadi di Papua selama tahun 2023.


Untuk menghadapi aksi KKB dan KKP, Sigit mengatakan, Polri terus meningkatkan kapasitas satuan dengan pemekaran Polda Papua menjadi enam Polda, 49 Polres yang didukung oleh 21.500 anggota Polri.


Simak informasi selengkapnya dalam video berikut.


Video Jurnalis: Pramulya Sadewa

Penulis Naskah: Pramulya Sadewa

Video Editor: Pramulya Sadewa

Produser: Bagus Santosa


#KKB #Papua #JernihkanHarapan

Video Terkait
Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke