Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Survei Charta Politika, Mayoritas Publik Tak Setuju Penundaan Pemilu 2024

16 Maret 2022, 18:57 WIB

Menurut Survei Charta Politika Indonesia terbaru 3 provinsi menunjukan bahwa mayoritas publik menolak penundaan Pemilihan Umum (Pemilu. Sebanyak lebih dari 60 % responden ingin agar pemilu tetap berjalan sesuai jadwal pada 2024 mendatang. Dari hasil “Survei Preferensi Sosial dan Politik Masyarakat Tahun 2022” di Provinsi Jawa Barat, Jawa Timur dan Lampug menunjukan mayoritas masyarakat tidak setuju dengan wacana penundaan pemilu.

Berdasarkan keterangan Direktur Eksekitif Charta Politika Indonesia, Yunarto Wijaya, rilis survey Charta Politika Indonesia mencoba membaca perilaku dan pilihan masyarakat terkait pengatahuan pelaksaan Pemilu 2024 dan wacana penundaan pemilu. Melalui wawancara tatap muka dan menggunakan kuisioner terstruktur dengan protokol kesehatan yang ketat survey tersebut dilakukan.

Selengkapnya simak video berikut.

Penulis : Elza Astari Retaduari
Penulis Naskah: Novyana Nurmita Dewi
Video Editor: Armitha Sathi Devi
Produser: Yusuf Reza Permadi

#WacanaPenundaanPemilu #JernihkanHarapan

Video Terkait
Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke