Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Di Sawahnya Ada Sumber Migas, Warga Bekasi Ini Terima Rp 1,1 M dari Pertamina

21 Desember 2023, 09:01 WIB

PT Pertamina membeli sekitar lima hektar lahan persawahan di Kampung Gubug, Desa Sukawijaya, Kecamatan Tambelang, Kabupaten Bekasi. Sebab, lahan persawahan itu memiliki sumber minyak dan gas (migas).

Salah satu warga yang sawahnya dibeli, yakni Masdi (53). Sawah seluas 5.000 meter persegi dihargai Rp 1,1 miliar, dengan rincian Rp 230.000 per meter persegi. Sebelumnya diberitakan, PT Pertamina (Persero) melalui subholding upstream PT Pertamina EP (PEP) Regional Jawa menemukan dua sumber migas baru di Jawa Barat. Penemuan tersebut merupakan hasil dari pengeboran dua sumur eksplorasi.

Pengeboran berhasil mengalirkan minyak dan gas pada DST kedua dengan rate minyak sebesar 402 bopd dan rate gas mencapai 1,09 mmscfd di kedalaman 2.590 mMD.

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Jurnalis video: Firda Janati
Penulis: Firda Janati
Penulis naskah: Elisabeth Putri Mulia
Narator: Elisabeth Putri Mulia
Video editor: Alfiyan Oktora Atmajaya
Produser: Mochamad Sadheli

Musik: Lesson

#MigasBekasi #Pertamina #JernihkanHarapan

Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke