Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kesepakatan Nuklir Iran Sudah Siap, Tinggal Tunggu Keputusan Negara Barat
03:03
AS Turut Berduka Cita atas Meninggalnya Presiden Raisi
02:42
Video Selanjutnya dalam detik
AS Turut Berduka Cita atas Meninggalnya Presiden Raisi
Lanjutkan

Kesepakatan Nuklir Iran Sudah Siap, Tinggal Tunggu Keputusan Negara Barat

1 Maret 2022, 18:58 WIB

Iran mengatakan telah menyiapkan rancangan kesepakatan akhir dalam pembicaraan Wina tentang kebangkitan kesepakatan nuklir 2015. Iran tengah menunggu negara-negara Barat untuk membuat keputusan politik mereka pada isu-isu utama lainnya.

Kantor berita IRNA melaporkan, dalam konferensi pers di Teheran, Senin (28/2/2022), juru bicara Kementerian Luar Negeri Iran Saeed Khatibzadeh mengatakan bahwa rancangan itu harus diteliti dengan cermat.

Mengenai kemungkinan kegagalan untuk mencapai kesepakatan dalam pembicaraan Wina, Saeed mengatakan bahwa lebih dari 98 persen rancangan kesepakatan bersama telah disiapkan. Namun, masih ada ketidaksepakatan pada isu-isu tertentu yang mengharuskan negara-negara Barat untuk membuat keputusan politik.

Penulis Naskah: Annisa Nurmaulia Al Fajri
Video Editor: Deta Putri Setyanto
Produser: Deta Putri Setyanto

#Nuklir #Iran #SuaraKompas #JernihkanHarapan 

Video Terkait
Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke