Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI melalui Direktorat Jenderal Pencegahan dan Pengenalian Penyakit mengeluarkan surat edaran terkait kewaspadaan wabah pneumonia misterius yang merebak di China.
Surat ini ditujukan kepada kepala Dinas Kesehatan provinsi, kepala Dinas Kesehatan kabupaten/kota, direktur/kepala rumah sakit, kepala Kantor Kesehatan Pelabuhan dan kepala puskesmas di Indonesia.
Isi surat itu berkaitan dengan langkah-langkah yang harus diterapkan oleh fasilitas kesehatan setempat terkait kasus ini.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis: Nur Rohmi Aida
Penulis naskah: Daniel Kalis Jati Mukti
Narator: Daniel Kalis Jati Mukti
Video editor: Alfiyan Oktora Atmajaya
Produser: Farid Firdaus
Musik: Familiar Things - The Whole Other
#Kemenkes #Pneumonia #China #JernihkanHarapan
Artikel terkait: https://www.kompas.com/tren/read/2023/11/30/073000165/cegah-pneumonia-misterius-dari-china-ini-peringatan-waspada-kemenkes