Tiga pasangan capres dan cawapres kini tengah bersaing memperebutkan kursi RI-1 dan RI-2 lewat Pemilu 2024. Masa kampanye Pemilu Presiden (Pilpres) 2024 sedianya baru dimulai pada 28 November 2023. Namun, sejak beberapa bulan terakhir, tiga pasangan capres-cawapres berulang kali tampil dalam sejumlah diskusi terbuka.
Melalui forum tersebut, baik Anies-Muhaimin, Prabowo-Gibran, maupun Ganjar-Mahfud memaparkan visi-misi, serta adu gagasan. Namun, jika dilihat-lihat acara diskusi terbuka itu tak selalu dihadiri ketiga pasangan calon. Diketahui, Prabowo-Gibran paling sering absen dalam forum diskusi terbuka, ketimbang Anies-Muhaimin dan Ganjar-Mahfud, kenapa ya alasannya?
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Penulis: Fitria Chusna Farisa
Penulis Naskah: Hanindiya Dwi Lestari
Narator: Hanindiya Dwi Lestari
Video Editor: Hanindiya Dwi Lestari
Produser: Firzha Yuni Ananda
Music: Beyond - Patrick Patrikios
#PrabowoSubianto #GibranRakabumingRaka #PrabowoGibranSeringAbsendiAcaraDiskusiTerbuka #PrabowoGibran #JernihkanHarapan