Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bayi-Bayi Prematur Rumah Sakit Al-Shifa di Gaza Meninggal

12 November 2023, 18:46 WIB

Serangan Israel kembali terjadi. Beberapa sumber Palestina mengatakan, tentara Israel telah mengepung serta mengebom kompleks Rumah Sakit Al-Shifa di Gaza pada Sabtu (11/11/2023).

Melansir laporan Reuters, Menteri Kesehatan Palestina Mai al-Kaila mengatakan, kompleks medis tersebut dibom melalui serangan udara dengan fosfor putih. Adapun, bahan peledak tersebut dilarang oleh internasional.

Kepala Rumah Sakit Al-Shifa mengatakan serangan udara di sekitar rumah sakit itu membuat sebagian besar departemen di rumah sakit menghentikan operasinya.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Narator: Anneke Sherina Ramadhani

Penulis Naskah: Anneke Sherina Ramadhani

Video Editor: Anneke Sherina Ramadhani

Produser: Bagus Santosa

Musik: Cavalry - Aakash Gandhi

#Israel #Palestina #JernihMelihatDunia

Video Terkini
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Selamat, Kamu Pembaca Terpilih!
Nikmati gratis akses Kompas.com+ selama 3 hari.

Mengapa bergabung dengan membership Kompas.com+?

  • Baca semua berita tanpa iklan
  • Baca artikel tanpa pindah halaman
  • Akses lebih cepat
  • Akses membership dari berbagai platform
Pilihan Tepat!
Kami siap antarkan berita premium, teraktual tanpa iklan.
Masuk untuk aktivasi
atau
Bagikan artikel ini melalui
Oke