Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Blinken dan Wang Yi Bertemu, AS-China Butuh Sering "Ngobrol" Biar Mesra

Di tengah hubungan panas dingin China dan AS, Menteri Luar Negeri China, Wang Yi berkunjung ke Washington untuk menemui Menteri Luar Negeri AS, Anthony Blinken pada Kamis (26/10/2023). Keduanya diperkirakan akan membahas berbagai konflik dan isu internasional yang melibatkan China dan AS.

Pasalnya China dan AS kerap memiliki perbedaan persepsi dan pandangan dalam menghadapi isu internasional. Misalnya seperti isu Taiwan dan Laut China Selatan. Namun AS menyadari China memiliki pengaruh di Timur Tengah sebagai pembeli utama minyak bumi dan memiliki kedekatan dengan Iran.

Maka Amerika Serikat berharap China menggunakan pengaruhnya di Iran untuk mengurangi potensi meluasnya perang di Timur Tengah. Pasalnya tak hanya dengan Hamas, Israel pun beberapa kali telah beradu tembakan dengan Hizbullah.

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis naskah: Elisabeth Putri Mulia
Narator: Elisabeth Putri Mulia
Video editor: Alfiyan Oktora Atmajaya
Produser: Mochamad Sadheli

Musik: To Have to in Least Water - pATCHES

#China-AS #WangYi #Blinken #JernihkanHarapan

Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau