Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Lewat Pameran Alutsista, TNI Beri Pesan Kesiapan Jaga Kedaulatan NKRI

Ratusan alat utama sistem persenjataan (alutsista) dari tiga matra bakal ditampilkan pada puncak perayaan HUT ke-TNI yang dipusatkan di Monumen Nasional (Monas), Jakarta Pusat, pada Kamis (5/10/2023).


Asisten Personel Panglima TNI Marsekal Muda Arif Widianto mengatakan, pesan yang ingin berikan kepada masyarakat bahwa TNI siap mengawal pertahanan dan keamanan bangsa.


Adapun gladi resik yang berlangsung tadi diawali dengan terjun payung yang terdiri dari 78 personel gabungan dari tiga matra serta Polri. Sebanyak 91 pesawat gabungan dari TNI Angkatan Udara, TNI Angkatan Laut, dan TNI Angkatan Darat juga melakukan atraksi.


Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis Naskah: Wiyudha Betha Dinaragis

Narator: Wiyudha Betha Dinaragis

Video Editor: Dimas Bagasgara

Produser: Naufal Noorosa Ragadini

Musik: Thunder - Telecasted

#HUT78TNI #HUTTNI2023 #AlutsistaTNI #JernihkanHarapan


Baca juga:

https://nasional.kompas.com/read/2023/10/03/15202511/pamer-alutsista-saat-hut-ke-78-tni-aspers-panglima-kami-ingin-perlihatkanĀ 

Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau