Jenderal 'Armageddon' Rusia Kembali Muncul Usai 2 Bulan Hilang dan Dipecat
Kompas
Kompas.com - 06/09/2023, 13:57 WIB
Jenderal Rusia Sergei Surovikin telah muncul kembali lebih dari dua bulan setelah kemunculan terakhirnya di depan umum dalam sebuah video yang mendesak para pejuang Wagner untuk mundur dari aksi mereka di Moskwa. Kemunculan Surovikin itu dilaporkan media Rusia pada Senin (18/3/2023).
Surovikin, yang telah lama dianggap sebagai perantara utama antara kelompok tentara bayaran Wagner dan Kementerian Pertahanan Rusia, menghilang dari pandangan publik setelah pemimpin Wagner Yevgeny Prigozhin melancarkan pemberontakan yang hanya berlangsung singkat pada 23-24 Juni. Sang jenderal dilaporkan ditangkap pada bulan itu dan kemudian diberhentikan sebagai kepala Pasukan Dirgantara Rusia pada bulan Agustus.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Penulis Naskah: Musayadah Khusnul Khotimah Narator: Musayadah Khusnul Khotimah Video Editor: Dina Rahmawati Produser: Monica Arum
Jenderal Rusia Sergei Surovikin telah muncul kembali lebih dari dua bulan setelah kemunculan terakhirnya di depan umum dalam sebuah video yang mendesak para pejuang Wagner untuk mundur dari aksi mereka di Moskwa. Kemunculan Surovikin itu dilaporkan media Rusia pada Senin (18/3/2023).
Surovikin, yang telah lama dianggap sebagai perantara utama antara kelompok tentara bayaran Wagner dan Kementerian Pertahanan Rusia, menghilang dari pandangan publik setelah pemimpin Wagner Yevgeny Prigozhin melancarkan pemberontakan yang hanya berlangsung singkat pada 23-24 Juni. Sang jenderal dilaporkan ditangkap pada bulan itu dan kemudian diberhentikan sebagai kepala Pasukan Dirgantara Rusia pada bulan Agustus.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Penulis Naskah: Musayadah Khusnul Khotimah
Narator: Musayadah Khusnul Khotimah
Video Editor: Dina Rahmawati
Produser: Monica Arum
Musik: Cavalry - Aakash Gandhi
#JenderalArmageddon #SergeiSurovikin #GrupWagner #JernihkanHarapan