Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Pertamax Green 92 Bakal Gantikan Pertalite, BBM Apa itu ?

Bahan Bakar Minyak (BBM) jenis Pertalite akan digantikan dengan BBM yang memiliki kadar oktan yang lebih tinggi yakni Pertamax Green 92.

Hal ini dilakukan PT Pertamina (Persero) sebagai wujud dari Program Langit Biru yang sudah sudah dimulai sejak dua tahun lalu. Saat itu Pertamina telah menghapus BBM RON 88 atau Premium.

Direktur Utama Pertamina Nicke Widyawati menyebut, Pertamax Green 92 ini juga dapat menekan emisi karbon dan menekan impor gasoline.

Pertamax Green 92 ini merupakan campuran Pertalite dengan etanol atau E7 sebanyak tujuh persen. Nantinya pada tahun 2024, Pertamax Green 92 ini ditargetkan untuk menggantikan Pertalite. Pertamina pun telah mengusulkan BBM jenis ini dapat dijadikan produk BBM bersubsidi.

Penulis : Yefta Christopherus Asia Sanjaya

Penulis Naskah: Novyana Nurmita Dewi

Narator : Novyana Nurmita Dewi

Video Editor: Adimas Afif Nugroho

Produser: Ira Gita Natalia Sembiring

Music: Drop the Tapes - TrackTribe

#PertaliteDihapus #PertamaxGreen92 #JernihkanHarapan

Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau