Taiwan tidak akan takut dan tidak akan mundur dalam menghadapi ancaman otoriter, kata Wakil Presiden William Lai.
Hal itu disampaikan Lai di hadapan para pendukungnya saat kunjungan ke Amerika Serikat, yang dikecam oleh Beijing. Lai juga menegaskan kesediaannya untuk berbicara dengan China.
Lai mampir ke Amerika Serikat dalam kunjungannya ke Paraguay. Rencananya, dia akan menghadiri pelantikan Santiago Pena sebagai Presiden Paraguay.
William Lai merupakan calon unggulan dapam Pemilihan Umum yang akan digelar pada Januari 2024.
Simak berita selengkapnya dalam video berikut!
Penulis Naskah: Anggie Puspariana Narator: Anggie Puspariana Video Editor: Agung Setiawan Produser: Yusuf Reza Permadi
Taiwan tidak akan takut dan tidak akan mundur dalam menghadapi ancaman otoriter, kata Wakil Presiden William Lai.
Hal itu disampaikan Lai di hadapan para pendukungnya saat kunjungan ke Amerika Serikat, yang dikecam oleh Beijing. Lai juga menegaskan kesediaannya untuk berbicara dengan China.
Lai mampir ke Amerika Serikat dalam kunjungannya ke Paraguay. Rencananya, dia akan menghadiri pelantikan Santiago Pena sebagai Presiden Paraguay.
William Lai merupakan calon unggulan dapam Pemilihan Umum yang akan digelar pada Januari 2024.
Simak berita selengkapnya dalam video berikut!
Penulis Naskah: Anggie Puspariana
Narator: Anggie Puspariana
Video Editor: Agung Setiawan
Produser: Yusuf Reza Permadi
Musik: Familiar Things - The Whole Other
#Taiwan #China #AS #JernihkanHarapan