Pembunuh Zidan Mahasiswa UI Sempat Mengeluh Rugi karena Bermain Crypto
Kompas
Kompas.com - 06/08/2023, 16:39 WIB
Tersangka kasus pembunuhan mahasiswa UI, Altafasalya Ardnika Basya (23), disebut terlilit utang akibat mengalami kerugian saat berinvestasi crypto, Minggu (6/7/2023).
Hal itu diungkapkan oleh teman satu kosnya, Adha Amin Akbar. Adha mengatakan, Altaf sempat mengeluh saat memikirkan cara membayar utangnya.
Namun, kata Adha, Altaf secara pribadi cenderung tertutup sehingga tak bercerita terkait cara menyelesaikan kesulitannya tersebut.
Tersangka kasus pembunuhan mahasiswa UI, Altafasalya Ardnika Basya (23), disebut terlilit utang akibat mengalami kerugian saat berinvestasi crypto, Minggu (6/7/2023).
Hal itu diungkapkan oleh teman satu kosnya, Adha Amin Akbar. Adha mengatakan, Altaf sempat mengeluh saat memikirkan cara membayar utangnya.
Namun, kata Adha, Altaf secara pribadi cenderung tertutup sehingga tak bercerita terkait cara menyelesaikan kesulitannya tersebut.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Video Jurnalis: Dzaky Nur Cahyo
Penulis Naskah: Syalutan Ilham
Video Editor: Syalutan Ilham
Produser: Okky Mahdi Yasser
#mahasiswaui #aab #universitasindonesia #JernihkanHarapan