Kronologi OTT Pejabat Basarnas: Ditemukan Hampir Rp 1 M di Goodie Bag
Kompas
Kompas.com - 27/07/2023, 10:38 WIB
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan operasi tangkap tangan (OTT) terhadap 11 orang pejabat Badan Pencarian dan Pertolongan Nasional (Basarnas) di Jakarta dan Bekasi pada Selasa (25/7/2023).
Usai dilakukan penyidikan, KPK menetapkan lima orang sebagai tersangka, termasuk Kepala Basarnas Marsekal Madya Henri Alfiandi.
Henri ditetapkan sebagai tersangka dugaan suap setelah diduga menerima suap lewat kode Dako atau dana komando terkait pengadaan barang dan jasa di lingkungan Basarnas tahun anggaran 2021-2023.
Lantas, seperti apa kronologi OTT KPK terhadap pejabat Basarnas?
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan operasi tangkap tangan (OTT) terhadap 11 orang pejabat Badan Pencarian dan Pertolongan Nasional (Basarnas) di Jakarta dan Bekasi pada Selasa (25/7/2023).
Usai dilakukan penyidikan, KPK menetapkan lima orang sebagai tersangka, termasuk Kepala Basarnas Marsekal Madya Henri Alfiandi.
Henri ditetapkan sebagai tersangka dugaan suap setelah diduga menerima suap lewat kode Dako atau dana komando terkait pengadaan barang dan jasa di lingkungan Basarnas tahun anggaran 2021-2023.
Lantas, seperti apa kronologi OTT KPK terhadap pejabat Basarnas?
Simak informasi lengkapnya dalam video berikut.
Penulis: Achmad Nasrudin Yahya
Penulis Naskah: Alexandra Birgitta Anandaputri
Narator: Alexandra Birgitta Anandaputri
Video Editor: Abdul Azis
Produser: Adil Pradipta
Musik: Dark Fog - Kevin MacLeod.
#KPK #Kabasarnas #Basarnas #JernihkanHarapan
Baca berita lengkapnya dalam artikel berikut:
https://nasional.kompas.com/read/2023/07/27/05000061/jerat-tersangka-kabasarnas-dan-kode-rahasia-dako-di-balik-dugaan-suap-rp-88