Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tok! DPR Sahkan RUU Kesehatan Jadi Undang-undang

DPR RI resmi mengesahkan omnibus law Rancangan Undang-undang (RUU) Kesehatan melalui Rapat Paripurna DPR RI ke-29 Masa Persidangan V Tahun Sidang 2022-2023, Selasa (11/7/2023).


Pengesahan RUU Kesehatan ini turut dihadiri oleh Menteri Kesehatan RI Budi Gunadi Sadikin.


Dalam perjalanannya, RUU ini menuai pro kontra tak terkecuali dari fraksi Partai Demokrat dan Partai Keadilan Sejahtera (PKS).


Mereka berpendapat waktu untuk pembahasan RUU ini terbatas. Oleh karena itu, pengesahan RUU ini dinilai tergesa-gesa.


Selain itu, RUU kesehatan juga ditolak para dokter dan tenaga kesehatan lantaran bertentangan dengan kepentingan mereka. Salah satunya ialah dipermudahnya impor dokter dan tenaga kesehatan asing. 


Simak selengkapnya dalam video berikut.


Penulis Naskah: Michaela Winda Saputra

Video Jurnalis: Michaela Winda Saputra

Video Editor: Michaela Winda Saputra

Produser: Rakhmat Nur Hakim


#RUUKesehatan #DPR #JernihkanHarapan

#politik

Media Sosial Kompas.com:

Facebook: https://www.facebook.com/KOMPAScom/

Instagram: https://www.instagram.com/kompascom/

LINE: https://line.me/ti/p/@kompas.com

TikTok: https://tiktok.com/@kompascom

iOS: https://apple.co/3hXWJ0L

Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau