Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
PKB Pingit Cak Imin Jelang Pilpres, Pertanda Bakal Jadi Cawapres Prabowo?

Wakil Ketua Umum Partai Gerindra Habiburokhman menanggapi soal Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Muhaimin Iskandar dipingit jelang Pilpres 2024.


Menurut Habiburokhman, pingitan tersebut menunjukkan keseriusan PKB untuk berkoalisi dengan Gerindra lantaran waktu pemilu semakin dekat.


Hal itu disampaikan Habiburokhman saat ditemui di Gedung Parlemen RI, Senayan, Jakarta Pusat pada Rabu (20/6/2023).


Diketahui, Gerindra dan PKB bergabung dalam satu koalisi Pilpres 2024, yakni Koalisi Kebangkitan Indonesia Raya (KKIR).


Lantas, apakah pingitan itu tanda bakal calon presiden Prabowo Subianto memilih Muhaimin Iskandar sebagai bakal calon wakil presidennya?


Simak selengkapnya dalam video berikut ini.


Video Jurnalis: Claudia Aviolola

Produser: Rakhmat Nur Hakim

Video Editor: Claudia Aviolola

Musik: Falling Forward-Global Genius


#JernihkanHarapan #CakIminDipingit #Gerindra #PKB

Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com