Rusia Tuduh Ukraina Ledakkan Pipa Ekspor Amonia Utama
Kompas
Kompas.com - 08/06/2023, 18:48 WIB
Rusia mengklaim bahwa kelompok sabotase Ukraina meledakkan pipa ekspor amonia utama Togliatti-Odessa.
Pipa yang berapa di desa Masyutivka, Kota Kharkiv, Ukraina, ini sebelum perang digunakan Rusia untuk mengekspor amonia.
Pipa dengan panjang 2.500 kilometer ini termasuk dalam bahasan internasional untuk mengizinkan ekspor biji-bijian dari Ukraina di tengah konflik dengan Rusia.
Penulis : Aditya Jaya Iswara Penulis Naskah: Novyana Nurmita Dewi Video Editor: Agung Setiawan Produser: Yusuf Reza Permadi
Rusia mengklaim bahwa kelompok sabotase Ukraina meledakkan pipa ekspor amonia utama Togliatti-Odessa.
Pipa yang berapa di desa Masyutivka, Kota Kharkiv, Ukraina, ini sebelum perang digunakan Rusia untuk mengekspor amonia.
Pipa dengan panjang 2.500 kilometer ini termasuk dalam bahasan internasional untuk mengizinkan ekspor biji-bijian dari Ukraina di tengah konflik dengan Rusia.
Penulis : Aditya Jaya Iswara
Penulis Naskah: Novyana Nurmita Dewi
Video Editor: Agung Setiawan
Produser: Yusuf Reza Permadi
#Rusia #Ukraina #JernihkanHarapan
Music: The Long Night - Quincas Moreira
Artikel terkait :
https://www.kompas.com/global/read/2023/06/08/110500270/rusia-tuduh-ukraina-ledakkan-pipa-ekspor-amonia-utama