Ganjar Dianggap Masih Lemah Tarik Simpati Pendukung Capres Lain
Kompas
Kompas.com - 25/05/2023, 13:52 WIB
Meskipun nama Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo kerap unggul dalam berbagai survei elektabilitas, namun Ia dinilai belum mampu menarik simpati pendukung bakal calon presiden lain.
Lantas kemampuan Ganjar tersebut, dinilai masih kalah dari bacapres Koalisi Perubahan untuk Persatuan Anies Baswedan, dan bacapres Partai Gerindra Prabowo Subianto.
Hal itu diungkapkan oleh Direktur Eksekutif Indikator Politik Indonesia Burhanuddin Muhtadi pada Rabu (21/5/2023).
PDI-P pun menilai wajar, jika Ganjar belum bisa menarik simpati pendukung capres lain untuk beralih mendukungnya.
Pasalnya Ia baru 33 hari yang lalu dideklarasikan sebagai bacapres PDI-P, sehingga butuh sosialisasi yang kuat untuk mempromosikan program yang digagas Ganjar.
Meskipun nama Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo kerap unggul dalam berbagai survei elektabilitas, namun Ia dinilai belum mampu menarik simpati pendukung bakal calon presiden lain.
Lantas kemampuan Ganjar tersebut, dinilai masih kalah dari bacapres Koalisi Perubahan untuk Persatuan Anies Baswedan, dan bacapres Partai Gerindra Prabowo Subianto.
Hal itu diungkapkan oleh Direktur Eksekutif Indikator Politik Indonesia Burhanuddin Muhtadi pada Rabu (21/5/2023).
PDI-P pun menilai wajar, jika Ganjar belum bisa menarik simpati pendukung capres lain untuk beralih mendukungnya.
Pasalnya Ia baru 33 hari yang lalu dideklarasikan sebagai bacapres PDI-P, sehingga butuh sosialisasi yang kuat untuk mempromosikan program yang digagas Ganjar.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Video Jurnalis: FIR, HAM, LOL
Penulis Naskah: Dariz Kartika
Narator: Dariz Kartika
Video Editor: Farah Chaerunniza
Produser: Rose Komala Dewi
Musik: The Feels - Trout Recording
#GanjarPranowo #Pemilu2024 #JernihMemilih #JernihkanHarapan