Sold Out, Tiket Konser Coldplay di Jakarta Sudah Resmi Habis Terjual
Kompas
Kompas.com - 19/05/2023, 16:36 WIB
Promotor konser Coldplay, PK Entertainment resmi mengumumkan semua tiket konser Coldplay di Jakarta telah habis terjual.
Setelah sukses menjual habis tiket presale pada Rabu (17/5/2023), hingga Kamis (18/5/2023), pada hari ini semua tiket Coldplay dinyatakan telah habis terjual di hari pertama penjualan untuk umum.
Sebelumnya, pihak promotor sempat mengungkap jumlah kuota yang mereka sediakan untuk konser Coldplay di Jakarta.
Harry Sudarma, Co-founder dan COO PK Entertainment menyebut, bahwa pihaknya menyediakan sekitar 70.000 tiket yang dijual dalam periode penjualan.
Promotor konser Coldplay, PK Entertainment resmi mengumumkan semua tiket konser Coldplay di Jakarta telah habis terjual.
Setelah sukses menjual habis tiket presale pada Rabu (17/5/2023), hingga Kamis (18/5/2023), pada hari ini semua tiket Coldplay dinyatakan telah habis terjual di hari pertama penjualan untuk umum.
Sebelumnya, pihak promotor sempat mengungkap jumlah kuota yang mereka sediakan untuk konser Coldplay di Jakarta.
Harry Sudarma, Co-founder dan COO PK Entertainment menyebut, bahwa pihaknya menyediakan sekitar 70.000 tiket yang dijual dalam periode penjualan.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Penulis: Rintan Puspita Sari
Penulis Naskah: Fathira Deiza A
Narator: Fathira Deiza A
Video Editor: Bernard Siahaan
Produser: Khairun Alfi Syahri MJ
Music: Fast and Run by Nico Staf
#TiketKonserColdplay #KonserColdplay #JernihkanHarapan
Baca berita selengkapnya di artikel berikut:
https://www.kompas.com/hype/read/2023/05/19/134905066/sold-out-tiket-konser-coldplay-di-jakarta-sudah-resmi-habis-terjual