Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
PKS Sebut Pencapresan Anies Jalan Terus Meski Johnny Plate Jadi Tersangka

Partai Keadilan Sejahtera (PKS) tetap kukuh mendukung pencapresan Anies Baswedan dalam Pemilu 2024 mendatang.

PKS yang tergabung dalam Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP) menyebut tak akan berubah meski Sekjen Nasdem Johnny G Plate ditetapkan sebagai tersangka.

Di sisi lain, Presiden PKS Ahmad Syaikhu menyebut kondisi Koalisi Perubahan saat ini masih tetap solid. Sementara, Syaikhu mengaku prihatin atas ditetapkannya Johnny G Plate sebagai tersangka.

Sebelumnya, Kejaksaan Agung Republik Indonesia menetapkan Menteri Komunikasi dan Informatikan Johnny G Plate sebagai tersangka.

Plate menjadi tersangka atas kasus dugaan korupsi penyediaan menara base transceiver station (BTS) 4G dan infrastruktur pendukung 1, 2, 3, 4, dan 5 Bakti Kementerian Kominfo tahun 2020-2022.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Video Jurnalis: Claudia Aviolola, Yohana Indah Nur Ratri, Firda Rahmawan

Penulis: Adhyasta Dirgantara

Penulis Naskah: Yohana Indah Nur Ratri

Video Editor: Yohana Indah Nur Ratri

Produser: Khairun Alfi Syahri MJ

#JernihkanHarapan

Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau