Alasan Jokowi Ingin Hanya Ada 2 Paslon di Pemilu 2024
Kompas
Kompas.com - 11/05/2023, 14:55 WIB
Presiden Joko Widodo disebut ingin Pilpres 2024 hanya diikuti oleh dua pasangan calon (paslon) presiden dan calon wakil presiden.
Hal ini disampaikan oleh Ketua Majelis Pertimbangan Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Romahumurziy atau Rommy dalam program Gaspol! di YouTube Kompas.com, Rabu (10/5/2023).
Menurut Rommy, hal ini lantaran Jokowi ingin kontestasi di 2024 nantinya lebih mudah dan irit dengan gelaran yang hanya akan berlangsung satu putaran.
Selain itu, dengan dua paslon ini akan meminimalisir keterbelahan yang terjadi di masyarakat.
Presiden Joko Widodo disebut ingin Pilpres 2024 hanya diikuti oleh dua pasangan calon (paslon) presiden dan calon wakil presiden.
Hal ini disampaikan oleh Ketua Majelis Pertimbangan Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Romahumurziy atau Rommy dalam program Gaspol! di YouTube Kompas.com, Rabu (10/5/2023).
Menurut Rommy, hal ini lantaran Jokowi ingin kontestasi di 2024 nantinya lebih mudah dan irit dengan gelaran yang hanya akan berlangsung satu putaran.
Selain itu, dengan dua paslon ini akan meminimalisir keterbelahan yang terjadi di masyarakat.
Simak informasinya dalam video berikut.
Penulis: Tatang Guritno
Penulis Naskah: Anasthasya
Video Editor: Anasthasya
Produser: Adesari Aviningtyas
Musik: Smooth and Cool - Nico Staf
Artikel Terkait:
https://nasional.kompas.com/read/2023/05/11/09043301/ppp-sebut-jokowi-ingin-pilpres-2024-diikuti-2-paslon-terlalu-lama-kontestasi
#PPP #Romahurmuziy #QuoteofTheDay #JernihkanHarapan #JernihMemilih