Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tekankan Prinsip Kolaborasi, Jokowi Ogah ASEAN jadi Proksi Pihak Tertentu

Presiden Jokowi mengungkapkan ada tantangan bagi siapapun negara yang menavigasi ASEAN ke depan, di antara kekuatan-kekuatan besar yang ada.

Ia pun menegaskan ASEAN tidak boleh menjadi lokasi perang proksi bagi negara atau pihak manapun.

Presiden Jokowi juga menginginkan ASEAN tetap terbuka dan bisa bekerja sama dengan negara manapun.

Sehingga dengan demikian setiap masalah bisa diselesaikan dengan pendekatan dialog.

Selengkapnya dalam video berikut ini.

Penulis Artikel: Dian Erika Nugraheny

Penulis Naskah: Annisa Nurmaulia Al Fajri

Video Editor: Annisa Nurmaulia Al Fajri

Produser: Naufal Noorosa Ragadini

Musik: Mayan Ritual - Jimena Contreras

#Jokowi #KTTASEAN #IsuMyanmar #JernihkanHarapan

Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com