Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Jadwal dan Cara Melihat Gerhana Bulan Penumbra 5 Mei 2023

Gerhana Bulan penumbra akan terjadi pada 5-6 Mei 2023 mendatang. Sebelumnya fenomena gerhana Bulan total telah terjadi pada 15-16 Mei 2022.

Menurut Koordinator Bidang Tanda Waktu Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Himawan Widiyanto gerhana Bulan penumbra ini terjadi sebab adanya peristiwa terhalangnya cahaya Matahari oleh Bumi.

Ia menyebut karena posisi Bumi yang menghalangi cahaya matahari maka cahayanya tidak semua mencapai Bulan.

Himawan mengungkapkan fenomena ini terjadi pada saar fase purnama dan dapat diprediksi sebelumnya.

Dalam fenomena gerhana Bulan penumbra ini posisi Bulan-Matahari-Bumi tidak persis sejajar.

Penulis : Yefta Christopherus Asia Sanjaya
Penulis Naskah: Novyana Nurmita Dewi
Narator : Anneke Sherina
Video Editor: Agung Setiawan
Produser: Yusuf Reza Permadi

#GernahaBulan #Gerhana  # #JernihkanHarapan
 
Music: Tropic Fuse - French Fuse

Artikel terkait :
https://www.kompas.com/tren/read/2023/05/01/090000765/gerhana-bulan-penumbra-5-mei-2023--cara-melihat-dan-dampaknya

Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com