China Minta Jerman Tak Ikut Campur dalam Konflik Taiwan
Kompas
Kompas.com - 18/04/2023, 12:41 WIB
China memberikan tanggapannya mengenai Jerman yang mengimbau untuk mengurangi ketegangan dengan Taiwan. Pernyataan Jerman tersebut disampaikan oleh Menteri Luar Negeri Jerman Annalena Baerbock saat mengunjungi China pada pekan lalu.
Dalam kunjungannya, Annalena sempat mengatakan bahwa perubahan status quo Taiwan secara sepihak tidak akan diterima oleh Eropa. Terkait hal ini, juru bicara Kementerian Luar Negeri China Wang Wenbin membantah adanya perubahan status quo di selat Taiwan. Ia pun meminta agar tidak ada pihak eksternal yang ikut campur dalam konflik tersebut.
China memberikan tanggapannya mengenai Jerman yang mengimbau untuk mengurangi ketegangan dengan Taiwan. Pernyataan Jerman tersebut disampaikan oleh Menteri Luar Negeri Jerman Annalena Baerbock saat mengunjungi China pada pekan lalu.
Dalam kunjungannya, Annalena sempat mengatakan bahwa perubahan status quo Taiwan secara sepihak tidak akan diterima oleh Eropa. Terkait hal ini, juru bicara Kementerian Luar Negeri China Wang Wenbin membantah adanya perubahan status quo di selat Taiwan. Ia pun meminta agar tidak ada pihak eksternal yang ikut campur dalam konflik tersebut.
Simak informasinya dalam video berikut.
Penulis Naskah: Anasthasya
Narator: Anasthasya
Video Editor: Alfiyan Oktora Atmajaya
Produser: Elizabeth Prillia Yahya Carvallo
Musik: Dimished Returns - Jeremy Korpas
#China #Taiwan #JernihkanHarapan