Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Berkaca dari Pembubaran Ibadah di Lampung, PSI Gugat Aturan Pendirian Rumah Ibadah ke MA

Partai Solidaritas Indonesia (PSI) mengajukan uji materi ke Mahkamah Agung (MA) atas Surat Keputusan Bersama (SKB) 3 Menteri dalam pendirian rumah ibadah pada Selasa (7/3/2023).


Direktur Lembaga Bantuan Hukum DPP PSI Francine Widjojo mengatakan partainya menyerap aspirasi masyarakat yang kesulitan membangun rumah ibadat karena terhambat dalam memperoleh Izin Mendirikan Bangunan (IMB).


PSI merasa persyaratan rekomendasi Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) yang bersifat konsultatif seolah dijadikan syarat mutlak dan akhirnya menjadi faktor penghambat dalam memperoleh IMB rumah ibadah.


Simak selengkapnya dalam video berikut.

Video Jurnalis: Arie Julianto

Penulis Naskah: Arie Julianto

Video Editor: Arie Julianto

Produser: Rakhmat Nur Hakim


#PSI #PendirianRumahIbadat #JernihkanHarapan


Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com