Kementerian Pertahanan Taiwan mengungkapkan akan menembak jatuh obyek militer dari China yang dicurigai mendekari pantainya.
Namun, Taiwan belum menemukan balon yang serupa dengan apa yang ditembak jatuh di sekitar wilayah udara Amerika.
Menurut seorang pejabat militer senior di Taiwan, pihaknya mewaspadai hal tersebut. Ia menyebut balon yang ditemukan hingga kini relatif kecil dan ringan serta akan meledak usai naik ke ketinggian yang bisa mengancam.
China yang mengakui Taiwan merupakan bagian dari wilayahnya secara tetap mengirim jet tempur dan aset militer lainnya ke wilayah udara dan jalur laut pulau itu.
Selengkapnya simak video berikut.
Penulis Naskah: Novyana Nurmita Dewi Narator : Novyana Nurmita Dewi Video Editor: Ragil Listianto Produser: Yusuf Reza Permadi
Kementerian Pertahanan Taiwan mengungkapkan akan menembak jatuh obyek militer dari China yang dicurigai mendekari pantainya.
Namun, Taiwan belum menemukan balon yang serupa dengan apa yang ditembak jatuh di sekitar wilayah udara Amerika.
Menurut seorang pejabat militer senior di Taiwan, pihaknya mewaspadai hal tersebut. Ia menyebut balon yang ditemukan hingga kini relatif kecil dan ringan serta akan meledak usai naik ke ketinggian yang bisa mengancam.
China yang mengakui Taiwan merupakan bagian dari wilayahnya secara tetap mengirim jet tempur dan aset militer lainnya ke wilayah udara dan jalur laut pulau itu.
Selengkapnya simak video berikut.
Penulis Naskah: Novyana Nurmita Dewi
Narator : Novyana Nurmita Dewi
Video Editor: Ragil Listianto
Produser: Yusuf Reza Permadi
#Taiwan #China #JernihkanHarapan
Music: Chariots of War - Aakash Gandhi