Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Mahfud MD Colek Polisi soal Pengemudi Fortuner Ngamuk di Senopati

Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud MD menyoroti aksi sopir mobil Fortuner yang menabrak dan merusak mobil taksi online di Jalan Senopati, Jakarta Selatan. Dalam kicauannya di akun Twitter @mohmahfudmd, Mahfud meminta polisi untuk menelusuri motif peristiwa tersebut. 


Dalam tautan video berdurasi 1 menit 14 detik yang dibagikan Mahfud, terlihat sopir mobil Fortuner hitam menabrakkan kendaraannya ke mobil di samping kirinya hingga terdorong. Dalam potongan video yang sama, sopir mobil Fortuner kemudian keluar dari kendaraannya sambil membawa benda diduga senjata api. Berdasarkan penuturan korban, benda itu adalah airsoft gun mainan. 


Penulis : Yefta Christopherus Asia Sanjaya

Penulis Naskah: Elisabeth Putri Mulia

Video Editor: Elisabeth Putri Mulia

Produser: Firzha Ananda Putri


musik : Airline - Geographer


#PengemudiFortuner #TaksiOnline #AirSoftGun #JernihkanHarapan

Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com