Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Bamsoet Harap Bisa Gelar Balap F1 di Indonesia pada 2024

Ketua Umum Ikatan Motor Indonesia (IMI) Bambang Soesatyo berharap Indonesia memiliki kesempatan untuk menyelenggarakan balap mobil internasional bergengsi, Formula 1 (F1).

Pasalnya, sejumlah ajang balapan internasional sudah terselenggara di Indonesia seperti World Superbike, MotoGP Mandalika, hingga Formula E.

Hal ini lantas membukan peluang untuk RI menjadi tuan rumah dari ajang balap mobil internasional, F1 pada 2024 mendatang.

Sementara, Bamsoet membeberkan Presiden Joko Widodo menaruh minat yang besar terhadap dunia otomotif tanah air.

Menurut Bamsoet, sektor otomotif tanah air dapat mendorong terwujudnya ekonomi kreatif.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis Naskah: Yohana Indah Nur Ratri

Video Editor: Yohana Indah Nur Ratri

Produser: Okky Mahdi Yasser

#Formula1 #F1 #Bamsoet #JernihkanHarapan

Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com