Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Muhammadiyah Ingatkan KPU, Pemilu 2024 Sesuai Jadwal Harga Mati!

Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI mengadakan audiensi terkait persiapan penyelenggaraan Pemilu 2024 bersama Pengurus Pusat (PP) Muhammadiyah, di Kantor PP Muhammadiyah, Jakarta, Selasa (3/1/2022).


Dalam audiensi itu, KPU mendapat wejangan dari Ketua Umum PP Muhammadiyah Haedar Nashir soal Pemilu 2024 agar dijalankan sesuai rencana pada 14 Februari 2024. Menurutnya, KPU harus menjamin amanat konstitusi.


"Sesuai dengan komitmen kesepakatan dan keputusan pemerintah DPR dan penyelenggara Pemilu bahwa Pemilu 2024 dilaksanakan 14 Februari 2024. Tanpa perubahan apapun. Istilahnya Sekum Muhammadiyah itu Pemilu 14 Februari 2024 itu harga mati," ucap Haedar Nashir di Kantor PP Muhammadiyah, Jakarta, Selasa (3/1/2022).



Simak selengkapnya dalam video berikut.


Video Jurnalis: Firda Rahmawan

Penulis Naskah: Firda Rahmawan

Video Editor: Firda Rahmawan

Produser: Rakhmat Nur Hakim


Musik: Emotion Funk - Black Box


#JernihkanHarapan #KPU #Muhammadiyah #Pemilu #Jernihmemilih


Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com