Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Gagal Tembak Jatuh Drone Pengintai Korut, Militer Korea Selatan Meminta Maaf

Militer korea selatan meminta maaf karena telah gagal menembak jatuh drone milik Korea Utara yang melintasi perbatasan untuk pertama kalinya dalam lima tahun.

Letnan Jenderal Kang Shin Chul, kepala direktur operasi di Kepala Staf Gabungan, mengatakan bahwa militer merasa menyesal karena gagal menembak jatuh drone Korea Utara dan menyebabkan kekhawatiran publik yang besar.

Kang mengakui Korea Selatan tidak punya kapasitas mendeteksi dan menyerang drone pengintai kecil dengan lebar sayap kurang dari 3 meter.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis Naskah: Meiva Jufarani

Narator: Meiva Jufarani

Video Editor: Adimas Afif Nugroho

Produser: Agung Wisnugroho

Musik: Sinister - Anno Domini Beats

#KoreaSelatan #KoreaUtara #JernihkanHarapan

Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com